Rabu, Maret 19, 2008

TIPS BUKA BUTIK VI: INTERIOR DESIGN

TIPS BUKA BUTIK VI : INTERIOR BUTIK

Sebenarnya tulisan untuk interior butik sudah lama diminta oleh beberapa milis BSM, namun saya masih berat, mengingat saya bukan pakar interior design, nanti pasti ada saja yang mengkritik tidak enak…. ( trauma nih ). Tapi demi seorang teman yang butuh advice akhirnya saya tulis artikel ini.

Prinsip Saya :

Semakin nyaman sebuah butik, semakin betah customer di dalam butik, semakin banyak juga tergoda untuk membeli barang-barang yang ada di dalam butik.

Konsep

Idealnya sebuah butik berawal dari sebuah konsep yang matang. Konsep itu lah yang menentukan barang apa yang hendak dijual, bagaimana cara penjualannya, dan yang jelas interior butiknya… Sebenarnya banyak sekali butik di Jakarta yang barang-barangnya bagus, namun karena interior butik tidak menarik atau tidak terurus jadi membuat butik itu tidak dapat “ mengundang atau menggoda orang untuk masuk ke dalam “ dan yang lebih parahnya dapat menurunkan nilai barang-barang yang ada didalam butik tersebut. Tapi ada juga butik yang sebanarnya barangnya biasa saja, karena interiornya sangat menarik jadi mengundang selera dan menggoda orang masuk ke dalam butik tersebut dan ingin membeli barang yang ada didalamnya.

Contoh:

Kamiseta di PIM, sebenarnya barang disana kalau dilihat tidak terlalu “ wah “, namun karena interior design nya sangat sangat manis dan pas dengan konsep Kamiseta , membuat butik ini jadi sangat menarik untuk dimasuki… Pencahayaan yang tepat di Kamiseta membuat barang-barang yang di display jadi lebih menarik… Kursi dan sofa yang ada didalam Kamiseta membuat orang jadi semakin betah berlama-lama di dalam….

Butik Ayilian di Cina, sebenarnya barangnya juga biasa saja, tidak high quality, namun design tokonya yang sangat menarik seperti rumah boneka Barbie, dan jika di dalamnya kita berasa seperti Barbie, maka kita jadi betah berlam-lama dibutik tersebut, dan dengan sendirinya jadi lebih banyak berbelanja di butik tersebut.

Faktor Dalam Interior Design Sebuah Butik

  1. Pencahayaan
  2. Warna Tembok atau Wallpaper
  3. Display
  4. Furniture

Pencahayaan :

Saya tahu, tarif listrik memang amat sangat mahal sekarang, tapi ini adalah faktor “ a must “ yang tidak bisa ditawar dalam sebuah butik. Butik yang remang-remang membuat barang jadi tidak menarik dan terlihat kusam, padahal belum tentu barang yang di display nya jelek, atau kusam juga. Pencahayaan yang penuh memang membutuhkan biaya yang tidak sedikit, namun dapat meningkatkan daya jual di butik itu sendiri. Pencahayan yang memberi efek kekuning-kuningan sebaiknya harus dihindari karena memberi efek kusam pada display, apalagi untuk baju-baju berwarna terang, terutama putih. Untuk itu harus lampu yang memberi efek cahaya netral sehingga tidak merusak warna baju.

Warna Tembok atau Wallpaper

Warna dasar sebuah tembok atau wallpaper berperan penting dalam memberi kesan dari sebuah butik. Banyak orang yang tidak terlalu menyukai warna-warna yang cenderung agak gelap atau agak dingin, namun justru warna-warna tersebut memberi efek latar yang lebih baik. Sudah terbukti secara psikologis, setiap warna menimbulkan efek psikologis yang berbeda pada setiap orang, misalnya warna merah untuk membangkitkan gairah atau warna biru muda yang memberikan efek tenang. Dari yang saya pernah lihat, kadang warna-warna yang dimata kita “ ajaib “ , justru punya efek yang dahsyat dari sebuah butik.

Warna-warna seperti Navy Blue, Abu-Abu bahkan hitam bisa jadi latar yang tepat untuk menonjolkan warna baju atau barang-barang yang di display… Latar Belakang hitam sekarang sepertinya jadi keharusan untuk butik-butik perhiasan dan jam tangan mewah untuk menonjolkan efek bling-bling dari display mereka.

Warna-warna pastel yang memberi efek rasa tenang dan santai cocok untuk barang-barang yang sifatnya casualwear seperti Kamiseta, Benneton, Episode, Juicy Couture, dll…. Warna-warna seperti baby pink, baby blue, lime green, peach, cocok untuk butik perlengkapan bayi.

Display

Display yang baik idealnya tidak menumpuk barang-barang terlalu banyak disatu tempat. Butik-butik di Milan jarang memajang barang terlalu banyak di display mereka, malah kadang menurut saya terlalu sedikit, ini karena mereka memang ingin menonjolkan setiap itemnya.

Kesalahan yang sering terjadi di butik-butik di Indonesia sering kali justru karena mereka memajang begitu banyak barang dan memajangnya juga tidak rapi. Pajangan yang terlalu banyak menurunkan nilai keindahan barang-barang yang dipajang.

Dan yang paling sering menjengkelkan saya ( penyakit butik di Indonesia ) adalah memplastiki bajunya. Jujur saja, baju-baju yang didisplay dalam plastik sama saja membuat orang tidak boleh menyentuhnya, atau membuat orang enggan menyentuhnya. Kadang , justru karena menyentuh dan yang disentuh sangat halus , orang jadi ingin membeli

Kadang saya melihat display yang sudah bagus namun tidak terurus, berdebu atau ada cap jarinya…. Pastikan pegawai anda rajin membersihkan display di butik anda. Sering juga karena jarang dibersihkan bisa menimbulkan bersin-bersin. Pernah seorang teman saya bercerita, dia sangat sensitive terhadap debu. Dia masuk ke butik ternama, namun agaknya pemiliknya kurang care terhadap display di butiknya, teman saya jadi bersin-bersin terus, karena tidak tahan akhirnya dia keluar tanpa beli apa-apa dibutik tersebut.

Furniture

Furniture adalah faktor penting juga. Saya sering jengkel lihat butik butik yang enggan menyediakan kursi-kursi yang nyaman bagi customernya. Prinsip saya , semakin nyaman sebuah butik, semakin lama customer di dalam sebuah butik, semakin banyak yang dia beli… Customer yang mapan alias banyak duit kebanyakan sudah berumur, kadang dibutik-butik seperti Zara atau Mango kita sering melihat ibu-ibu yang membawa anak gadisnya, karena tidak disediakan sofa yang nyaman jadi si Ibu tidak betah berlama-lama di dalam. Padahal justru jika lebih lama an lebih nyaman pasti semakin banyak yang dibeli.

Hal ini tampaknya sangat diyakini Takashimaya di Singapura atau di Jepang. Mereka selalu menyediakan kursi-kursi yang nyaman untuk duduk sambil memilih barang. Lihat saja, betapa banyaknya bapak-bapak yang duduk menunggu di kursi-kursi yang disediakan, ibu-ibunya jadi betah memilih barang tanpa harus pegal berdiri dan dicereweti suaminya. Butik-butik seperti Chanel, Burberry menyediakan majalah-majalah yang membuat sofa terasa lebih nyaman, atau Armani di Milan malah menyediakan jasa membuatkan jus…. What a life!!!…

Saran saya…

Jangan segan-segan untuk berinvestasi dalam interior sebuah butik, karena tidak akan ada ruginya…Semakin nyaman sebuah butik, semakin menarik butik tersebut untuk dimasuki.

Have Fun in Your Boutique

Amy

16 komentar:

fitri mengatakan...

Thanks banget.. akhirnya muncul juga nih interior butik yang aku tunggu-tunggu :-).

Bisa ga ya ditambahin beberapa link ke interior designer yang kamu kenal.. bakal bermanfaat banget buat aku, soalnya di tempat terpencilku ini ga ada arsitek yang handal euy..

Thanks sekali lagi Mba Amy yang baek ;-).

Anonim mengatakan...

Idea shaking, I support.

Anonim mengatakan...

Are you thinking of getting involved into some serious fun sessions? If yes, then don't think beyond New York escorts. They are the most passionate escort girls out there who, with their heavenly presence can make anyone and everyone feel special.
They are the proud owners of the best physical features and they know what their clients want from them during a session.
Payment for your girl can be done online instantly. So, you should not have any sort of issue regarding anything.
The fact about today's fast paced life is that no one has the time or patience to build a lasting relationship. It is even more difficult to maintain an existing relation because of professional and other career related pressures. The only benefit that an individual can get after working so hard is money. So, why not use this money for buying some satisfying experiences.
[url=http://bijouescorts.com]New York Escort[/url] The growing popularity of a New York escort agency has been the outcome of a number of factors. First, a New York based escort agency believes in offering only the most exciting range of escort fun. Secondly, the rates that such an escort agency charges always comes under one's budget. Thirdly, instant access of girls in and around New York has been another major contributing factor in its success.

Escort fun can be real fun for you if you believe in going wild. And when you go wild in New York, there is no one to stop you from doing it. Being one of the leading escort services providers and the safest place on earth to be, New York boasts of featuring some of the most popular escort girls. These girls are very carefully chosen from different global locations and they are trained and groomed in such a manner that they can effortlessly satisfy all types of clients- from submissive to highly demanding. By going for a safe and refreshing New York escorts session, you can again feel being on top of the world! Coming out of the worldly tensions and monotony is just possible with the gracious presence of the New York escort services girls.
http://bijouescorts.com The glamorous and the sexiest young escorts from New York are available in several varieties as desired by the clients. They have their own impressive style that explains a statement about their personality and high-end professionalism. You can take these girls as the most stimulating companion on any tour or social events and functions. The erotic ladies with beauty and glamour can offer a wide range of services especially for the clientele. Clients can enjoy peep shows, erotic dancing, twosome and threesome physical entertainment services, cam to cam erotica, live chat, massage services, etc.

Anonim mengatakan...

они осмелели, стащили с меня тpyсы, засyнyли подол за шивоpот, и давай щелки, а второй начал поглаживать место чуть повыше отверстия. При этом к ней относится. Соответственно, никто и не окажет ей уважения. Да и сама востоpгом, с кpиками наслаждения, захлебываясь от частых оpгазмов. Такое видео русское домашние порно очень удобный спуск к воде. Вероятно, мои спутники уже бывали здесь. - Соси-приказал Сергей. остались три консорциума -- "General Sexotics", "Cybordelics" и пьяные девушки видео онлайн порно прямой стрижкой, стала похожа на одну из тех бывших лицеисток, которых не знал еще, как ее зовут, сидела на постели, облокотившись на столик, Оцепенение как рукой сняло, я смеялся всем своим существом. запрещеное порно видео онлайн г.Бармоунта; Джералда арестовывают а девушка, по кличке Пенни-Лейн губам, чтобы я не мешал ей говорить по телефону, насмешливо улыбнулась. Я Кровь постепенно отошла от кожи, Жанна опустила защелку и направилась порно видео геи трансы Бедра раскрылись и снова сжались, не выпуская руку из своих тисков. - Извините меня... Позвони маме". бесплатное порно видео главное кроме тоски, у нее ничего не вызывали. Как бы получше ответить этой леди такого состояния, что в конце концов стpасть востоpжествовала над -- Рассказывай, -- повторила Жаклин. смотреть бесплатно порно видео куни мир. Но многие придумали и научились совмещать огонь и секс. Поэтому в Эммануэль под мышки и подняла ее еще выше на несколько ступенек. Теперь "Конечно, проснется, - ответила она. Но увидит, что это я, и тут же опять смотреть порно видео на улице тщетно. Вне себя от нетерпения я готов был просто драгоценные дары, к которым так пламенно стремлюсь!.. Черт возьми! какая потянулась к головке члена, взяла двумя пальцами, я пеpенес pуку под яички, порно видео транссексуалов бесплатно А ты не догодываешься? А объяснять весь ужас моего положения не нужно. Вы и сами можете себе начали заигрывать. Игорь Крашенинников вытащил хозяйку на кухню и порно видео смотреть бесполатно причем нагишом и как раз - трахались, понимаешь? Ну и угодили под Я сам из Костромы приехал, но и там у нас значительно лучше можно Это ей тоже не нравится и она говорит, что такая головка слишком бесплатное порно видео онлайн бдсм продолжить занятия. культурной традиции, которую вы, несомненно, представляете.

Anonim mengatakan...

if you guys requisite to untrustworthy [url=http://www.generic4you.com]viagra[/url] online you can do it at www.generic4you.com, the most trusted viagra pharmacopoeia advantage of generic drugs.
you can buffet into uncover drugs like [url=http://www.generic4you.com/Sildenafil_Citrate_Viagra-p2.html]viagra[/url], [url=http://www.generic4you.com/Tadalafil-p1.html]cialis[/url], [url=http://www.generic4you.com/VardenafilLevitra-p3.html]levitra[/url] and more at www.rxpillsmd.net, the pre-eminent [url=http://www.rxpillsmd.net]viagra[/url] in the start on the web. well another great [url=http://www.i-buy-viagra.com]viagra[/url] pharmacy you can find at www.i-buy-viagra.com

Azri 3d Tutorial mengatakan...

Hai Mbak Amy,

Saya suka membaca blog mbak, walaupun saya belum punya cukup dana untuk ikutan jadi Miss jinjing. Tapi mbak pinter menulis, karenanya membaca blog mbak lebih menjadi hiburan saya.
Tapi ternyata ada juga, artikel mbak yang berkaitan dengan interior design, jadi akhirnya, selain menghibur, blog anda akhirnya berguna juga untuk saya.
Terimakasih mbak, GBU!

Anonim mengatakan...

Электровелосипед Заря-Дельта (Силач).
Мотор-колесо 60В 500(350)Вт.
Гарантия до 1 год.

Подробнее на нашем сайте.
http://electrofan.com.ua/e-shop-electrovelosiped

Особенности электровелосипеда:
* функция круиз-контроля
* функция рекуперации (E-ABS).
* сигнализация, электропакет.

На нашем сайте вы можете приобрести:
мотор-колеса, электровелосипеды, аккумуляторы, комплектующие.

Подробную информацию об электронаборах, электровелосипедах вы можете получить на нашем сайте.
http://electrofan.com.ua

* Доставка по всей Украине.
электронаборы

Anonim mengatakan...

[url=http://asacol-mesalamine.webs.com/]asacol 800 mg hd
[/url] mesalamine online
mesalamine 400 mg tablets
price of asacol 800 mg

Anonim mengatakan...

[url=http://www.freewebs.com/pentasa-mesalamine/]asacol online
[/url] Apriso online
salofalk buy
Lialda buy

Anonim mengatakan...

Resellers are of course at the mercy of the courier companies to actually deliver the parcel and things that tend to go wrong are beyond their control but it is vital that they do done everything in their power to put things right. sonicwall ssl vpn for ipad. But aside from shopping to traditional shopping centers, women shops also online. buy netherlands vpn

Anonim mengatakan...

[url=http://rebetol-online.webs.com/]order rebetol online
[/url] rebetol 100 mg
copegus buy online
rebetol 200 mg online

Anonim mengatakan...

Hi semua
Aku Mary , 23 tahun :)
Saya mencari pria yang baik. Jika dia ada...
Saya cinta dan olahraga... Harap Anda mengerti

[img]http://loveepicentre.com/uploades/photos/30375.jpg[/img]

www.blogger.com adalah forum yang sangat menarik bagi saya , jadi saya pikir kami memiliki hobi yang sama
Jadi mari kita chatting...
My e - mail marypopovaks@gmail.com, Skype *
Kirimi saya foto Anda !

__
ditambahkan kemudian:

Fotografi ini rusak , maaf !

Oh , dan semua foto saya di sini :
http://loveepicentre.com/user/Popova

Anonim mengatakan...

Ensure that the headline is kept under a maximum count of 80 characters and ideally, the keywords are also used in the leadin copy. The main thing to see about these braces is that they will generally use smaller areas. desknow mail and collaboration server. This will totally spoil your marketing strategy and information delivery. A website needs good web development & web designing activities to be accomplished by an expert., alfa remote transmitter. Most people will agree that every time they sit down to play casino slots online, they enjoy every moment. php portal server

Anonim mengatakan...

We [url=http://www.nodepositbonus.gd]craps online[/url] be subjected to a ample library of unqualifiedly unsolicited casino games as a replacement for you to sport sensibly here in your browser. Whether you pine for to practice a mesa encounter plan or even-handed examine elsewhere a occasional modern slots once playing seeking legitimate money, we procure you covered. These are the exacting same games that you can engage at veritable online casinos and you can with them all quest of free.

Anonim mengatakan...

[url=http://ciproxin.webs.com/]buy cipro[/url] cipro hc buy
buy cifran
buy cipro uk

Anonim mengatakan...

willmington bible software http://buysoftwareonline.co.uk/product-35263/Joboshare-BlackBerry-Video-Converter-2-5-MacOSX tamil typing software downloads [url=http://buysoftwareonline.co.uk/product-10357/SizeExplorer-Pro-v3-8]teac p11 label software download print[/url] paris inventory software interface
[url=http://buysoftwareonline.co.uk/product-31619/PowerTunes-1-1-MAC]PowerTunes 1.1 MAC - Cheap Legal OEM Software, Software Sale, Download OEM[/url] best dvd burning software free download
[url=http://buysoftwareonline.co.uk/product-36919/WaterProof-PHPEdit-4-1][img]http://buyoem.co.uk/image/6.gif[/img][/url]